Lompat ke isi

Félix Tshisekedi

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Félix Tshisekedi
Tshisekedi pada tahun 2019
Presiden Republik Demokratik Kongo
Mulai menjabat
18 Januari 2019
Perdana MenteriBruno Tshibala
Sylvestre Ilunga
Jean-Michel Sama Lukonde
Sebelum
Pendahulu
Joseph Kabila
Pengganti
Petahana
Sebelum
Ketua Persatuan Demokrasi dan Kemajuan Sosial
Mulai menjabat
31 Maret 2018
Sebelum
Pengganti
Petahana
Sebelum
Informasi pribadi
Lahir
Félix Antoine Tshisekedi Tshilombo

13 Juni 1963 (umur 61)
Léopoldville, Congo-Léopoldville (sekarang Kinshasa, Republik Demokratik Kongo)
Partai politikPersatuan Demokrasi dan Kemajuan Sosial
X: FelixUdps Modifica els identificadors a Wikidata
Sunting kotak info
Sunting kotak info • L • B
Bantuan penggunaan templat ini

Félix Antoine Tshisekedi Tshilombo[1] (pengucapan bahasa Prancis: [feligz ɑ̃twan tʃizək(ə)di tʃilɔ̃bo]; lahir 13 Juni 1963)[2] adalah ketua partai Persatuan Demokrasi dan Kemajuan Sosial, partai oposisi tertua dan terbesar di Republik Demokratik Kongo.[3] Pada 9 Januari 2019, ia terpilih sebagai presiden negara ini.[4]

Referensi

[sunting | sunting sumber]
  1. ^ "Félix Tshisekedi investi candidat du parti historique d'opposition UDPS en RDC". Voice of America (dalam bahasa French). 31 March 2018. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2018-07-08. Diakses tanggal 25 May 2018. 
  2. ^ Boisselet, Pierre (15 June 2017). "RDC : Félix Tshisekedi, au nom du père". Jeune Afrique (dalam bahasa French). Diarsipkan dari versi asli tanggal 2019-05-03. Diakses tanggal 26 May 2018. 
  3. ^ Clowes, William (25 May 2018). "Congo Opposition Leaders Mull Unity Candidate for Delayed Vote". Bloomberg News. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2019-05-03. Diakses tanggal 25 May 2018. 
  4. ^ "Opposition named winner in DR Congo poll". BBC News (dalam bahasa Inggris). 2019-01-10. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2019-06-11. Diakses tanggal 2019-01-10.